Jumat, 09 November 2018

BOLU KHAS MAGETAN

Bolu Rahayu khas Magetan Jawa Timur 

Hasil gambar untuk bolu MAGETAN

Bolu rahayu merupakan salah satu makanan favorit yang ada di Magetan yang dijadikan sebagai makanan khas salah satu kabupaten di Jawa Timur tersebut.
Tentunya kita bisa membuatnya dirumah sendiri dengan menggunakan resep sederhana ataupun bisa membelinya di toko oleh-oleh Magetan.
Berikut bahan dan cara untuk memnbuat bolu rahayu khas magetan :

Bahan yang diperlukan antara lain :


¼ sendok the baking powder
½ sendok the vanili bubuk
1 sendok makan cake imulsifier
6 butir telur
½ ons margarin dan lelehkan
1 ons tepung terigu
1 ¼ ons gula pasir atau secukupnya

Cara Membuat 


1. Pertama , siapkan semua bahan. Mixer gula,cake emutsifer,dan telur.
2. Tambahkan baking powder,vanili bubuk, tepung terigu dan aduk rata
3. Masukkan margarin
4. Siapkan Loyang berukuran 25cm dan olesi dengan mentega agar tidak lengket
5. Tuangkan adonan yang sudah dibuat lalu panggang atau oven selama setengah jam. Biarkan sampai matang hingga warna kecoklatan
6. Angkat dari oven dan sajikan




0 komentar:

Posting Komentar

EMPEK-EMPEK PALEMBANG

EMPEK-EMPEK PALEMBANG SUMBER :  Resep Masakan Bahan : 1. 1 kg tepung sagu (kualitas baik) 2. 1 kg daging ikan tenggiri (giling h...